Bupati Adipati Terima Audiensi Universitas Negeri Yogyakarta
Bupati H.
Raden Adipati Surya, S.H.,M.M menerima Audiensi Universitas Negeri Yogyakarta
*UNY) di Ruang Buay Pemuka Bangsa Raja, Rabu (03/05/2023).
Turut mendampingi
Bupati Way Kanan, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Badan Kepegawaian dan
Pengembangan SDM, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Bagian Kerjasama
Setdakab.
Sementara dari
pihak UNY hadir, Wakil Rektor Bidang Riset, Kerjasama, Sistem Informasi dan Usaha
UNY, Prof. Dr. Margana, M.Hum.,M.A, Wakil Dekan Bidang Riset, Kerjasama, Sistem
Informasi dan Usaha FIPP, Dr. Joko Pamungkas, S.Pd.,M.Pd, Wakil Dekan Bidang
Riset, Kerjasam, Sistem informasi dan Usaha FT, Dr. Drs. Ir. Darmono, M.T.
Sekretaris DPPK, Dr. Sukarno, S.Pd.,M.Hum, Staf Ahli Bidang Akademik dan
Kemahasiswaan, Dr. Gunadi, S.Pd.,M.Pd, Staf Ahli WR Bidang RKSIU, Dr. Proyanto,
M.Kom dan Dr. Nunik Sugest, S.Pd.,M.Hum, Staf RKSIU, Sri Murtini dan Astin
Nuffika Rois, S.S.
Penulis : Fitria Wulandari
Foto : Ari / Dok. Pim Way Kanan