Pimpinan DPRD Kabupaten Way Kanan terdiri atas satu orang ketua dan dua orang wakil ketua yang berasal dari partai politik yang memiliki suara terbanyak di dewan.
No | Jabatan | Nama | Partai Politik |
---|---|---|---|
1 | Ketua | Nikman Karim, S.H. | Partai Demokrat |
2 | Wakil Ketua I | Yusee Sogoran | Partai NasDem |
3 | Wakil Ketua II | H. Romli, S.Pd. | Partai Kebangkitan Bangsa |